Senyum Ceria  Asesment Lapangan LAM-PTKes Program Studi S1 Kebidanan dan Program Profesi Bidan Universitas Al-Irsyad Cilacap

Lembaga Akreditasi Mandiri Perguruan Tinggi Kesehatan (LAM-PTKes) melakukan Asesmen Lapangan (AL) secara luring kepada Program Studi S1 Kebidanan dan Program Profesi Bidan Universitas Al-Irsyad Cilacap selama tiga hari. Senin -Rabu (09-11/05/2022).

Acara pembukaan asesmen berlangsung di Ruang Auditorium Lt. 1 Universitas Al-Irsyad Cilacap. Hadir dalam pembukaan yakni Rektor UNAIC, Wakil Rektor, Dekan FIKES beserta Wakil Dekan, Kooprodi dan jajaran; Ketua Lembaga, serta undangan lainnya. Sementara Asesor yang hadir Ibu Sri Sukamti, AM.keb.,S.Kp.,MKM (Poltekes Kemenkes Jakarta III), Ibu Desi Sarli, M.Keb.,PhD (Stikes Alifah Padang), Ibu Benny Karuniawati, S.ST.,M.Kes (Politeknik Kesehatan Karya Husada Yogyakarta). Rektor UNAIC dalam sambutanya menyampaikan bahwa asesmen lapangan akreditasi bertujuan untuk memotret, mendeskripsikan, mengkonfirmasi, rekomendasi dan refleksi isi borang yang sudah di susun oleh tim Taskforce

Besar harapan bagi seluruh civitas akademika Universitas Al-Irsyad Cilacap untuk mendapatakn nilai yang terbaik dalam proses akreditasi tersebut.

Related Posts

Recent Articles

Lowongan Kerja – RS Awal Bros Group Goes To Campus 2025 di Universitas Al-Irsyad Cilacap
12/11/2025
Open Recruitment Tenaga Kesehatan – Rumkit Bhayangkara Tk. I Pusdokkes Polri
12/11/2025
Pala Kutabima Jadi Sumber Harapan Baru untuk Ekonomi dan Lingkungan
10/11/2025
UNAIC Gelar Workshop Dorong Penguatan Budaya Mutu di Lingkungan Kampus
10/11/2025
Lowongan Pekerjaan Perawat – Klinik Pratama Rawat Inap Syaeful Majid Medika
02/11/2025
Open Recruitment Analis Kesehatan – Rumah Sakit Hastien
27/10/2025
Open Recruitment Fisioterapis – Rumah Sakit Hastien
27/10/2025
PEMBERITAHUAN PELAKSANAAN UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2025/2026
27/10/2025
Open Recruitment Tenaga Teknis Kefarmasian – Rumah Sakit Hastien
27/10/2025
Open Recruitment Tenaga Keperawatan – Rumah Sakit Hastien
27/10/2025
EnglishIndonesia