Dosen Dan Karyawan Mengadakan Friendly Match STIKES AIAIC VS UMP

Assalamualaikum, Selamat Pagi

#Latepost 21-9-2019

Alhamdulilah dosen dan karyawan melakukan tanding persahabatan dengan UMP (universitas Muhammadiyah Purwokerto).

Cabang yang dilombakan diantaranya tenis meja dan Badminton berlangsung di audotorium indoor tenis meja dan gor kelurahan sidareja Badminton.

. Acara ini dihadiri tokoh-tokoh besar diantaranya Wakil Rektor, Dekan UMP beserta jajarannya dan Ketua STIKES AIAIC beserta koleganya.

Acara ini bertujuan untuk ukhuwah persaudaraan dan ukhuwah perdosenan. Harapannya dengan olahraga menjadikan badan yang sehat serta fikiran yang jernih mendatangkan hati yang tentram

Wassalam

Admin

Mugiwara

Related Posts

Recent Articles

Prodi Bisnis Digital FEB UNAIC Gelar Pelatihan Bisnis Digital untuk Persiapan FIKSI 2026
13/01/2026
UNAIC Mengadakan Klinik Proposal Hibah Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Kemdiktisaintek 2026 Bersama Guru Besar Unsoed
08/01/2026
Sinergi Berkelanjutan LPPM Universitas Al-Irsyad Cilacap dan Dinas Pertanian Kabupaten Cilacap Teken MoA
07/01/2026
Lowongan Kerja Fisioterapis – RS Annisa Cikarang
07/01/2026
Lowongan Perawat Wanita – Dr. Sulaiman Al Habib Medical Group
07/01/2026
Lowongan Terapis Profesional – Penempatan Brunei Darussalam
07/01/2026
BAPPEDA Kabupaten Cilacap dan Universitas Al-Irsyad Cilacap Gelar Pendampingan HKI bagi Inovator dan Produk Indikasi Geografis Daerah
05/01/2026
UNAIC Gelar Seminar Nasional UNNESCO 3rd, Angkat Inovasi dan Daya Saing Potensi Lokal
05/01/2026
Pemberitahuan Cuti Bersama Natal 2025
13/12/2025
Sosialisasi Peluang Kerja ke Arab Saudi: Kesempatan Menjadi Perawat Profesional
13/12/2025
EnglishIndonesia